PENGARUH PENERAPAN SISTEM AKUNTANSI KEUANGAN PEMERINTAH DAERAH DAN KOMPETENSI SUMBER DAYA MANUSIA TERHADAP LAPORAN KEUANGAN DAERAH (STUDI EMPIRIS PADA DINAS PERHUBUNGAN KOTA BENGKULU)

  • Pegi Aprisyah Universitas Pembangunan Nasional “Veteran” Jawa Timur, Surabaya
  • Anik Yuliati Universitas Pembangunan Nasional “Veteran” Jawa Timur, Surabaya

Abstract

Kualitas Laporan Keuangan Pemerintah Daerah merupakan suatu penilaian mengenai baik buruknya laporan atas pengelolaan keuangan daerah dalam satu periode anggaran. Laporan Keuangan Pemerintah Daerah yang memiliki kualitas baik dapat dilihat dari opini yang dikeluarkan Badan Pengawas Keuangan (BPK) selaku badan yang memeriksa dan menilai LKPD. Tujuan dari penelitian ini yaitu untuk menguji apakah sistem akuntansi keuangan daerah dan kompetensi sumber daya manusia berpengaruh terhadap kualitas laporan keuangan daerah. Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif. Sampel dalam penelitian ini yaitu pegawai di Dinas Perhubungan Kota Bengkulu sesuai dengan kriteria. Hasil penelitian ini adalah sistem akuntansi keuangan daerah dan kompetensi sumber daya manusia tidak berpengaruh terhadap laporan keuangan daerah.

References

Abdul, R. A. (2018). Pengaruh Kompetensi SDM, Penerapan Sistem Akuntansi Keuangan Daerah (Sakd), Pemanfaatan Teknologi Informasi, Sistem Pengendalian Intern Dan Kompetensi Staf Terhadap Kualitas Laporan Keuangan Pemerintah Daerah (Studi Empiris Satuan Kerja Perangkat Daerah Kabupaten Klaten)
Animah, Bayu, S. A., & Astuti Widia. (2020). Pengaruh Kompetensi SDM Dan Sistem Informasi Akuntansi Terhadap Kualitas Laporan Keuangan. Jaa, 5(1), 99–109.
Erawati, T., & Abdulhadi, M. F. (2018). Pengaruh Pemahaman Sistem Akuntansi Keuangan Daerah, Kapasitas SDM Dan Pemanfaatan Teknologi Informasi Terhadap Kualitas Informasi Laporan Keuangan Pemerintah Daerah (Studi Kasus Pada Pemerintah Daerah Kota Yogyakarta). Jurnal Akuntansi Dan Kuangan Akmenika, 15(1), 67–78.
Erni, Ilyas, G. B., & Tamsah, H. (2018). Pengaruh Penerapan Sistem Akuntansi Keuangan Daerah , Kompetensi Sumberdaya Manusia Dan Sarana Prasarana Terhadap Kualitas Laporan Keuangan Pada Dinas Sosial Kabupaten Bantaeng. Yume : Journal Of Management, 1(2), 131–148.
Gasperz, J. J. (2019). Pengaruh Kompetensi SDM, Sistem Pengendalian Intern, Dan Pemanfaatan Teknologi Informasi Terhadap Kualitas Laporan Keuangan (Studi Pada Badan Pusat Statistik Wilayah Maluku). Jbmp (Jurnal Bisnis, Manajemen Dan Perbankan), 5(2), 75. Https://Doi.Org/10.21070/Jbmp.V5i2.2550
Indrayani, K. D., & Widiastuti, H. (2020). Pengaruh Penerapan Sistem Akuntansi Keuangan Pemerintah Daerah Dan Sistem Pengendalian Internal Terhadap Kualitas Laporan Keuangan Pemerintah Daerah Dengan Kompetensi SDM Sebagai Variabel Moderasi (Studi Empiris Pada Satuan Kerja Perangkat. Reviu Akuntansi Dan Bisnis Indonesia, 4, 1–16. Https://Doi.Org/10.18196/Rab.040148
Kiranayanti, I., & Erawati, N. (2016). Pengaruh SDM, Sistem Pengendalian Intern, Pemahaman Basis Akrual Terhadap Kualitas Laporan Keuangan Daerah. E-Jurnal Akuntansi, 16(2), 1290–1318.
Kompas. (2018). Iai Nilai Kualitas Pelaporan Keuangan Pemerintah Rendah. Maharani, Esthi Fizriyani, Wilda. Https://Www.Republika.Co.Id/Berita/Ekonomi/Keuangan/18/05/04/P879mh335-Iai-Nilai-Kualitas-Pelaporan-Keuangan-Pemerintah-Rendah
Mustika, M., & Fadilah, S. (2020). Pengaruh Penerapan Sistem Akuntansi Keuangan Daerah Dan Standar Akuntansi Pemerintahan Terhadap Kualitas Laporan Keuangan. Jurnal Ilmiah Ekonomi Bisnis, 6(2), 2469–6561. Https://Doi.Org/10.35760/Eb.2008.V13i1.321
Pratama, A. (2017). Pengaruh Kompetensi SDM, Penerapan Sistem Akuntansi Keuangan Daerah, Dan Peran Audit Internal Terhadap Kualitas Laporan Keuangan Pemerintah Daerah Dengan Variabel Moderasi Sistem Pengendalian Internal Pemerintah.
Sugiyono. (2017). Metode Penelitian Bisnis.
Tawaqal, I., & Suparno. (2017). Pengaruh Penerapan Sistem Informasi Akuntansi , Sistem Terhadap Kualitas Laporan Keuangan Satuan Kerja Perangkat Daerah Di Pemerintah Kota Banda Aceh. Jurnal Ilmiah Mahasiswa Ekonomi Akuntansi, 2(4), 125–135.
Utama, R., Tanjung, A., & Sofyan, A. (2017). Pengaruh Kompetensi SDM, Pemanfaatan Teknologi Informasi, Penerapan Sistem Akuntansi Keuangan Daerah Dan Sistem Pengendalian Intern Terhadap Kualitas Laporan Keuangan Pemerintah Daerah (Studi Pada Satuan Kerja Perangkat Daerah Kabupaten In. Jurnal Online Mahasiswa Fakultas Ekonomi Universitas Riau, 4(1), 1429–1443.
Widiatmoko, A. H. (2020). Pengaruh Sistem Akuntansi Keuangan Daerah, Komitmen Organisasi, Kapasitas SDM, Pemanfaatan Teknologi Informasi, Dan Sistem Pengendalian Intern Pemerintah Terhadap Kualitas Laporan Keuangan Pemerintah Daerah (Studi Empiris Pada Badan Pendapatan Daerah)
Zulkarnaen, W., Fitriani, I., & Yuningsih, N. (2020). Pengembangan Supply Chain Management Dalam Pengelolaan Distribusi Logistik Pemilu Yang Lebih Tepat Jenis, Tepat Jumlah Dan Tepat Waktu Berbasis Human Resources Competency Development Di KPU Jawa Barat. Jurnal Ilmiah MEA (Manajemen, Ekonomi, & Akuntansi), 4(2), 222-243. https://doi.org/10.31955/mea.vol4.iss2.pp222-243.
Peraturan Menteri Dalam Negri No 21, (2011).
Peraturan Pemerintah No.71, (2010).
Peraturan Pemerintah Nomor 24, 1 (2005).
Published
2021-08-16
How to Cite
Aprisyah, P., & Yuliati, A. (2021). PENGARUH PENERAPAN SISTEM AKUNTANSI KEUANGAN PEMERINTAH DAERAH DAN KOMPETENSI SUMBER DAYA MANUSIA TERHADAP LAPORAN KEUANGAN DAERAH (STUDI EMPIRIS PADA DINAS PERHUBUNGAN KOTA BENGKULU). Jurnal Ilmiah Manajemen, Ekonomi, & Akuntansi (MEA), 5(2), 1855-1869. https://doi.org/10.31955/mea.v5i2.1409