PENGARUH KUALITAS PELAYANAN TERHADAP KEPUASAN PELANGGAN KANTOR INDIHOME GEGERKALONG DI KOTA BANDUNG
Abstract
Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui apakah kualitas pelayanan (X) mempengaruhi terhadap tingkat kepuasan pelanggan (Y) kantor Indihome Gegerkalong Bandung. Populasi penelitian berjumlah 691. Pengambilan sampel pada penelitian ini menggunakan probability sampling. Dengan menggunakan acuan perhitungan rumus Slovin yaitu sebanyak 88 responden untuk menjawab pernyataan pada kuesioner yang dibagikan. Teknik analisis data pada penelitian ini menggunakan uji regresi linier sederhana. hasil dari penelitian ini menunjukan bahwa adanya pengaruh Kualitas Pelayanan (X) secara parsial terhadap Kepuasan Pelanggan (Y). Kemudian Kualitas Pelayanan (X) memiliki pengaruh sebesar 67,3% terhadap Kepuasan Pelanggan (Y) sedangkan 32,7% lainnya dipengaruhi oleh faktor lain.
References
Basu Swasta, D. dan I. (2008). Manajemen Pemasaran Modern. Yogyakarta: Liberty.
Fandy, T. (2016). Service, Quality & satisfaction. Yogyakarta: ANDI.
Ghozali, I. (2018). Aplikasi Analisis Multivariate dengan Program IBM SPSS 25. Semarang: Badan Penerbit Universitas Diponegoro.
Gigih, Rasyid, N. (2019). Pengaruh Kualitas Pelayanan Dan Harga Terhadap Kepuasan Pelanggan Serta Implikasinya Terhadap Loyalitas Pelanggan. JURNAL MANAJEMEN, 07, 47–67.
Insani, N. A., & Madiawati, P. N. (2020). Pengaruh Kualitas Pelayanan , Harga dan Promosi terhadap Loyalitas Pelanggan GoFood di Kota Bandung. Jurnal Ilmiah MEA (Manajemen, Ekonomi, dan Akuntansi), 4(3), 112–122.
Kuncoro, M. (2013). Metode Riset untuk Bisnis dan Ekonomi (Edisi 4). Jakarta: Erlangga.
Putri, Y. L., & Utomo, H. (2017). Pengaruh Kualitas Pelayanan Terhadap Loyalitas Pelanggan Dengan Kepuasan Sebagai Variable Intervening. Among Makarti, 10(1), 70–90. https://doi.org/10.52353/ama.v10i1.147
Safitri, A. E., & , Alini, G. (2019). Pengaruh Stres Kerja Terhadap Produktivitas Kerja. Jurnal Ecodemica, 3(2), 170–180.
Sangadji, E. M. dan S. (2013). Perilaku Konsumen. Yogyakarta: Cv Andi.
Sinaga Boris Gabrie, Panjaitan Mangasa, T. R. (2020). Analisi Kualitas Pelayanan Terhadap Kepuasan Pelanggan Pada PT. Telkom Medan. Jurnal Ilmiah Methonomi Methonomi, 2507(February), 1–9.
Sugiyono. (2016). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan R&D. Bandung: PT Alfabet.
Sugiyono. (2017). Metode Penelitian Kuantitatif, kualitatif dan R&D. Bandung: Alfabet.
Timotius, H. (2017). Pengantar Metodologi Penelitian. Yogyakarta: ANDI.
Tjiptono, F. dan G. C. (2012). Serivce Quality and Satisfiation (Edisi tiga). Jakarta: Andi.
Zulkarnaen, W., Amin, N. N. (2018). Pengaruh Strategi Penetapan Harga Terhadap Kepuasan Konsumen. Jurnal Ilmiah MEA (Manajemen, Ekonomi, & Akuntansi), 2(1), 106-128.
Copyright (c) 2021 Jurnal Ilmiah MEA (Manajemen, Ekonomi, & Akuntansi)
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.