PENGARUH FINANCIAL LITERACY, CLARITY OF RETIREMENT GOALS DAN HEALTH LITERACY TERHADAP PERENCANAAN PENSIUN PADA PEGAWAI DIREKTORAT JENDERAL KEKAYAAN NEGARA KEMENTERIAN KEUANGAN
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh literasi keuangan, kejelasan tujuan pensiun, dan literasi kesehatan terhadap perencanaan pensiun pada pegawai Direktorat Jenderal Kekayaan Negara (DJKN) Kementerian Keuangan. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dengan metode survei melalui kuesioner daring. Sampel sebanyak 172 responden diperoleh dari populasi berjumlah 300 pegawai DJKN, dengan teknik purposive sampling. Data dianalisis menggunakan regresi linier berganda untuk menguji pengaruh simultan dan parsial dari variabel independen terhadap perencanaan pensiun. Hasil penelitian menunjukkan bahwa literasi keuangan, kejelasan tujuan pensiun, dan literasi kesehatan berpengaruh positif dan signifikan terhadap perencanaan pensiun, baik secara simultan maupun parsial. Temuan ini menegaskan pentingnya pemahaman keuangan, penetapan tujuan pensiun yang jelas, serta kesadaran akan kesehatan sebagai faktor kunci dalam meningkatkan kesiapan pensiun secara menyeluruh. Penguatan terhadap ketiga aspek ini dapat memberikan kontribusi nyata terhadap kesejahteraan finansial pegawai di masa pensiun.
References
Apriyanto, G. (2020). Manajemen dana pensiun. Jakarta: Mitra Wacana Media.
Chan, M. C., Chung, E. K., & Yeung, D. Y. (2021). Attitudes toward retirement drive the effects of retirement preparation on psychological and physical wellbeing of Hong Kong Chinese retirees over time. The International Journal of Aging and Human Development, 93(1), 584–600.
Chong, H. X., Chow, W. S., & Vasu, D. S. K. (2023, December). Factors Affecting Retirement Planning Behaviour among Working Adults in the Private Sector: The Case of Pulau Pinang, Kuala Lumpur, and Johor. 11th International Conference on Business, Accounting, Finance and Economics (BAFE 2023) (pp. 147–168). Atlantis Press.
DPLK. (2023). Survei Asosiasi DPLK: 63 % pekerja belum punya tabungan pensiun. diakses dari https://pdplk.com/info-berita/survei-asosiasi-dplk-63persen-pekerja-belum-punya-tabungan-pensiun.html
Djkn. (2023). Pensiun Asyik Tanpa Panik. Direktorat Jenderal Kekayaan Negara, KementerianKeuangan.https://www.djkn.kemenkeu.go.id/artikel/baca/14628/PensiunAsyikTanpaPanik.html
Fadilla, F. N., & Usman, B. (2022). Pengaruh literasi keuangan, perilaku keuangan dan intensi strategi pensiun terhadap perencanaan pensiun pada karyawan di Jabodetabek. JMBI UNSRAT, 9(3), 1685–1707.
Farah, S. A., Wardani, D. K., & Sabandi, M. (2023). Pengaruh Pendapatan, Perspektif Waktu Masa Depan, Dan Literasi Keuangan Terhadap Perencanaan Pensiun Guru SMK Swasta Di Surakarta. Jurnal Ekonomi Pendidikan Dan Kewirausahaan, 11(2), 169–190. https://doi.org/10.26740/jepk.v11n2.p169-190
Fitriani, A.Z., Zamzany, F.R. & Setiawan, E. (2021) ‘Pengaruh Financial Literacy dan Faktor Demografi terhadap Keputusan Investasi Mahasiswa FEB UHAMKA’, SEGMEN: Jurnal Manajemen dan Bisnis, 17(1), pp. 43–54.
Frank, D., Singh, R. R., Bai, G. V., & Harrison, A. (tt.). Is Financial Literacy a PreRequisite for Sustainable Retirement Planning ... SSRN 4639519.
Gadhwan, A., Wan Ahmad, W. M., & Hanifa, M. H. (2022). Financial planning for retirement: the mediating role of culture. Risks, 10(5), 104.
Ghozali, I. (2018). Aplikasi Analisis Multivariate dengan Program IBM SPSS 25
Hajam, M. A. (2020). The effect of future orientation and financial literacy on family retirement planning mediated by saving attitude. Jurnal Sosial Humaniora (JSH), 13(2), 176–189.
Harni, W. O., Sarita, B., Madi, R. A., & Itaqullah, N. (2023, September). The Influence of Financial Literacy, Locus of Control, Income, Education Level, and Money Attitude on Retirement Financial Planning. Indonesian Annual Conference Series (pp. 65–69).
Hartawan, K., Dwitrayani, M. C., & Dewi, T. K. (2024). Pengaruh Gaya Hidup, Literasi Keuangan dan Orientasi Masa Depan terhadap Perencanaan Dana Pensiun pada Karyawan PT Hari Baru. Jurnal Akuntansi Profesi, 15(01), 1–12.
Hiremath, K., Afza, N., & Kumar, D. (2022). Gender Bias in Financial Planning for Retirement. SDMIMD Journal of Management, 13, 73.
Ismawati, I., & Rr, I. (2022). The Role Of Locus Of Control In Examination Of Private Sector Employee Retirement Plan Model In Surabaya.
Kohar, M. A. (2022). Literasi Keuangan, Pengelolaan Keuangan dan Sikap Menabung Pengaruhnya Terhadap Perencanaan Dana Pensiun Melalui Variabel Moderasi Tingkat Pendidikan. BALANCE: Economic, Business. Management and Accounting Journal, 19(2), 100.
Kristianti, L. (2024, Oktober 17). Menkominfo: Literasi keuangan digital masyarakat perlu ditingkatkan. Antara News. https://www.antaranews.com/berita/4404401/menkominfo-literasi
Leung, A. Y., Parial, L. L. B., Szeto, S. S., & Koduah, A. O. (2022). Understanding the role of financial health literacy in midlife and old age: A scoping review. Health & Social Care in the Community, 30(6), e3921–e3933.
Minarhadi, D. Y., Susilowati, E., & Setyo, G. (2024). The role of retirement goal clarity in mediating social support, future perspective and the direct effect of financial literacy, health literacy on retirement planning. Eduvest-Journal of Universal Studies, 4(12), 11690–11705.
Mohd Isa, M. Y., & Daukin, M. (2023). The influence of retirement goals and risk attitudes on Malaysian women’s retirement planning. Cogent Economics & Finance, 11(1), 2195041.
Mustafa, W. M. W., & Islam, M. A. (2021, May). Financial retirement planning among self employed workers in Malaysia: A conceptual investigation. In AIP Conference Proceedings (Vol. 2339, No. 1, p. 020145). AIP Publishing LLC.
Olavia, L. (2023). 69 % Masyarakat Indonesia Masih Bekerja Usai Pensiun, Ini Alasannya. Katadata.co.id.
Otoritas Jasa Keuangan. (2023). Peraturan OJK No. 27 Tahun 2023 tentang Perencanaan Pensiun. Jakarta: OJK.
Otoritas Jasa Keuangan. (2023). Survei Nasional Literasi Dan Inklusi Keuangan Tahun 2024. OJK.
Putra, I. (2022, Oktober 14). BKKBN: Jumlah lansia meningkat hingga mencapai 19,9 persen pada 2045. Media Indonesia. https://mediaindonesia.com/humaniora/529728/bkkbn-jumlah-lansia-meningkat-hingga-mencapai-199-persen-pada-2045
Rohmawan, A., & Agus, S. (2024). Pendidikan literasi finansial. Jakarta: Bumi Aksara.
Rokhman, M. A., & Surabaya, P. (2021). The Effect of Financial Literature and Future Orientation With Mediating Role of Saving Attitude Toward Retirement Planning Behaviour. International Journal of Economics, Business and Management Research, 5(09), 207–226.
Saleh Gadhwan, A., Wan Ahmad, W. M., & Hanifa, M. H. (2023). Financial Planning for Retirement: The Moderating Role Of Government Policy. SAGE Open, June, 1–16.
Sandra, K. D., & Kautsar, A. (2021). Analisis Pengaruh Financial Literacy, Future Orientation, Usia dan Gender terhadap Perencanaan Dana Pensiun PNS di Kota Surabaya. Jurnal Ilmu Manajemen, 9(1), 217–227.
Siregar, C. P., & Muchtar, S. (2022). Pengaruh Literasi Dan Perilaku Keuangan Terhadap Perencanaan Pensiun. Syntax Literate: Jurnal Ilmiah Indonesia, 7(11), 15495–15512.
Sujarweni, V. (2024). SPSS untuk penelitian. Yogyakarta: Pustaka Baru Press.
Supoyo, I. G. K. A. U., & Buchdadi, A. D. (2022). Pengaruh Literasi Keuangan Dan Pendidikan Keluarga Perencanaan Pensiun Dengan Perilaku Menabung Variabel Intervening: Studi Kasus Pada Karyawan Angkasa Pura. Jurnal Internasional Ilmu Sosial Dunia, 4(1), 352–364. https://doi.org/10.5281/zenodo.6926544
Tabita, J., & Marlina, M. A. E. (2023). Pengaruh Financial Literacy Dan Financial Attitude Terhadap Perilaku Perencanaan Keuangan Masa Pensiun Pada Generasi Sandwich Di Surabaya. Media Akuntansi Dan Perpajakan Indonesia, 5(1).
Tomar, S., Baker, H. K., Kumar, S., & Hoffmann, A. O. (2021). Psychological determinants of retirement financial planning behavior. Journal of Business Research, 133, 432–449.
Wan Mustafa, W. M., Islam, M. A., Asyraf, M., Sharif, M. H., Royhan, P., & Rahman, S. (2023). Pengaruh Sikap Keuangan, Literasi Keuangan Dan Literasi Terhadap Perencanaan Keuangan Pensiun Yang: Peran Penasihat Keuangan Yang Memoderasi. Sustainability MDPI, 15(3), 1–17. https://doi.org/10.3390/su15032677
Wang, P. (2023). Pengaruh Literasi Keuangan, Pengelolaan Keuangan, dan Sikap Keuangan Terhadap Perencanaan Dana Pensiun Masyarakat Kota Batam. Jurnal Akuntansi AKUNESA, 11(3), 279–289.
Yu, L., Mottola, G., Bennett, D. A., & Boyle, P. A. (2021). Dampak Buruk Menurunnya Keuangan Dan Kesehatan Di Usia Lanjut. American Journal of Geriatric Psychiatry, 29(11), 1129–1139.
Zulkarnaen, W., Fitriani, I., & Yuningsih, N. (2020). Pengembangan Supply Chain Management Dalam Pengelolaan Distribusi Logistik Pemilu Yang Lebih Tepat Jenis, Tepat Jumlah Dan Tepat Waktu Berbasis Human Resources Competency Development Di KPU Jawa Barat. Jurnal Ilmiah MEA (Manajemen, Ekonomi, & Akuntansi), 4(2), 222-243. https://doi.org/10.31955/mea.vol4.iss2.pp222-243.
Copyright (c) 2025 Jurnal Ilmiah Manajemen, Ekonomi, & Akuntansi (MEA)

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.














