DETERMINAN KINERJA KEUANGAN PEMERINTAH DAERAH

STUDI PADA PEMERINTAH DAERAH KABUPATEN/KOTA SE-JAWA TENGAH PERIODE 2019-2023

  • Salsabilla Mulia Universitas Stikubank (UNISBANK) Semarang
  • Jacobus Widiatmoko Universitas Stikubank (UNISBANK) Semarang

Abstract

Riset ini bertujuan mengkaji pengaruh Pendapatan Asli Daerah (PAD), Dana Perimbangan, dan Belanja Modal terhadap Kinerja Keuangan Pemerintah Daerah di Provinsi Jawa Tengah periode 2019–2023, dengan mempertimbangkan peran variabel kontrol Ukuran Pemerintah Daerah (UPD) dan Rasio Kemandirian (RK). Fokus riset ini adalah merumuskan strategi optimalisasi pendapatan daerah dan pengelolaan keuangan yang terintegrasi guna memperkuat kemandirian fiskal berkelanjutan. Metodologi kuantitatif berlandaskan pendekatan kuantitatif, yang memanfaatkan data sekunder yang diperoleh dari laporan keuangan pemerintah daerah menjadi dasar dari riset ini. Sebanyak 35 kabupaten dan kota yang menjadi subjek penelitian ini dipilih dengan mengaplikasikan pendekatan purposive sampling. Model regresi linier berganda, dengan bantuan SPSS untuk menganalisis data. Riset mengungkap bahwa Pendapatan Asli Daerah dan Dana Perimbangan berkontribusi positif. Belanja Modal berhubungan negatif dengan Kinerja Keuangan Pemerintah Daerah. Selain itu, Rasio Kemandirian (RK) secara statistik berpengaruh negatif signifikan pada tingkat signifikansi yang sama, sedangkan Ukuran Pemerintah Daerah (UPD) tidak menunjukkan pengaruh yang signifikan. Temuan ini menggarisbawahi urgensi pengelolaan pendapatan dan belanja yang efektif, transparan, serta berbasis prioritas pembangunan untuk meningkatkan kinerja keuangan daerah.

References

Alfia Maulina, M. A. (2021). Pengaruh Pendapatan Asli Daerah, Dana Perimbangan, Belanja Modal, dan Ukuran Pemerintah Daerah Terhadap Kinerja Keuangan Pemerintah Daerah. Journal of Information System, Applied, Management, Accounting and Research, 390-399.
Anderson, J. (2020). Online Data Collection Methods: Accelerating Research in a Digital World. London: Research Publishers.
Creswell, J. W. (2020). Research Design: Qualitative, Quantitative, and Mixed Methods Approaches (5th ed.). Los Angeles: SAGE Publications.
Digdowiseiso, K., Nugroho, P. R., & Hermawan, A. (2022). Fiscal Decentralization and Regional Disparities in Indonesia. Jakarta: Regional Studies Journal.
Dumadi, H., Herlina, D., & Susanti, A. (2022). "Financial Performance Analysis in Regional Governments: A Comparative Study." Journal of Public Budgeting, 15(3), 123–135.
Ekaningtias, F. T. (2019). The Effect of Original LG Revenue, aBalancing Fund, and Capital Expenditure on LG Financial Performance in Regencies in East Java Province. The Indonesian Accounting Review (TIAR), 39-49.
Febriyani, S., Nugroho, D., & Pramono, T. (2021). "Statistical Assumptions in Regression Models: An Application in Public Sector Research." Journal of Quantitative Methods, 12(2), 78–89.
Haryanto, H. L. (2019). Pengaruh Pendapatan Asli Daerah dan Belanja Modal Terhadap Kinerja Keuangan Pemerintah Daerah Kabupaten/Kota di Provinsi Jawa Tengah Tahun 2013-2017. Diponegoro Journal of Accounting, 1-10.
Himmati, T. D. (2021). Analisis Rasio Keuangan Sebagai Alat Penilaian Kinerja Keuangan pada Pemerintah Provinsi Jawa Timur dan Provinsi Jawa Tengah pada Tahun 2019-2020. Jurnal Riset Mahasiswa Ilmu Sosial, Ekonomi, dan Bisnis Islam, 51-65.
Ika Novita Ardelia, H. K. (2022). Pengaruh Pendapatan Asli Daerah, Belanja Modal, Dana Perimbangan Terhadap Kinerja Keuangan Pemerintah Daerah (Studi Empiris Kabupaten dan Kota Se-Eks Karesidenan Pekalongan Periode 2016-2020). Jurnal Akuntansi Aktual, 60-78.
Indonesia. (2014). Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 23 Tahun 2014. Jakarta: Sekretariat Negara RI.
Indonesia. (2019). Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 12 Tahun 2019 Tentang Pengelolaan Keuangan Daerah. Jakarta: Sekretariat Negara.
Ismanto, A., & Pebruary, D. (2021). Statistical Methods in Social Science Research. Yogyakarta: Graha Ilmu.
Johnson, M. (2022). Research Methods in the Digital Age: Exploring the Effectiveness of Online Resources. New York: Academic Press.
Keuangan, D. J. (2023). Portal Data APBD. Retrieved from DJPK Kemenkeu: https://djpk.kemenkeu.go.id/portal/data/apbd?periode=12&tahun=2023&provinsi=11&pemda=--
Khairudin, C. A. (2022). Dampak Pendapatan Daerah dan Belanja Modal Terhadap Kinerja Keuangan Pemerintah Daerah. Jurnal Ilmiah Akuntansi Kesatuan, 291-296.
Kumba Digdowiseiso, B. S. (2022). Pengaruh Pendapatan Asli Daerah, Dana Perimbangan, dan Belanja Modal Terhadap Kinerja Keuangan Pemerintah Daerah. Fair Value: Jurnal Ilmiah Akuntansi dan Keuangan, 2571-2580.
Lestari, S., & Hendrawati, F. (2020). "Multicollinearity Detection in Regression Models: A Practical Approach." Journal of Statistical Analysis, 8(1), 45–55.
Meirini, D. R. (2022). PAD, Dana Perimbangan, Belanja Modal, SILPA dan Kinerja Keuangan Pemerintah Daerah di Jawa Timur. E-Jurnal Akuntansi, 1189-1199.
Muhammad Husni Mubarok, A. A. (2022). Local government financial performance: the effects of capital expenditure and intergovernmental revenue (The case of South Sumatra Province, Indonesia). Jurnal Perspektif Pembiayaan dan Pembangunan Daerah , 503-512.
Murni, V. A. (2022). Analisis Kinerja Keuangan Pemerintah Daerah Kabupaten Banggai Laut Tahun Anggaran 2017-2019. Jurnal Riset Ekonomi, Manajemen, Bisnis dan Akuntansi (EMBA), 953-962.
Padang, N. N. (2023). Pengaruh Pendapatan Asli Daerah (PAD), Dana Perimbangan dan Belanja Modal Terhadap Kinerja Keuangan Pemerintah Daerah di Kabupaten/Kota Provinsi Sumatera Utara. Jurnal Riset Akuntansi dan Kontemporer (JRAK), 287-302.
Priyatno, D. (2022). Guidelines for Data Analysis Using SPSS. Jakarta: Media Nusantara.
Ratnawati, S. P. (2023). Pengaruh PAD, Dana Perimbangan, dan SILPA terhadap Kinerja Keuangan Pemerintah Daerah. Jurnal Ekonomi dan Ekonomi Syariah, 2068-2082.
Saring, M. M. (2022). Factors Affecting The Financial Performance of Local Government An-tecedents in Indonesia. International Business and Accounting Research Journal, 15-23.
Sedana, N. P. (2018). Pengaruh Pendapatan Asli Daerah dan Belanja Modal Terhadap Kinerja Keuangan Pemerintah Daerah. E-Jurnal Manajemen Unud, 1080-1110.
Smith, J., & Brown, R. (2021). "The Role of Internet-Based Resources in Theoretical Development." International Journal of Digital Research, 18(4), 234–245.
Sugiyono. (2022). Metode Riset Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung: Alfabeta.
Taylor, P. (2019). Enhancing Theoretical Frameworks with Online Resources. Oxford: Academic Resource Press.
Taylor, P. (2020). "Data Visualization Techniques for Enhanced Research Insights." Journal of Data Analysis, 10(3), 67–89.
Wibowo, S. M. (2017). Pengaruh Belanja Modal, Ukuran Pemerintah Daerah, Intergovernmental Revenue dan Pendapatan Asli Daerah Terhadap Kinerja Keuangan (Kaabupaten/ Kota di Provinsi Jawa Tengah Tahun 2012-2015). Kompartemen : Jurnal Ilmiah Akuntansi, 57-66.
Yuniarta, G., & Putri, A. P. (2023). "The Influence of Regional Original Income on Economic Development in Indonesia." Journal of Economic Development Studies, 25(2), 101–116
Zulkarnaen, W., Fitriani, I., & Yuningsih, N. (2020). Pengembangan Supply Chain Management Dalam Pengelolaan Distribusi Logistik Pemilu Yang Lebih Tepat Jenis, Tepat Jumlah Dan Tepat Waktu Berbasis Human Resources Competency Development Di KPU Jawa Barat. Jurnal Ilmiah MEA (Manajemen, Ekonomi, & Akuntansi), 4(2), 222-243. https://doi.org/10.31955/mea.vol4.iss2.pp222-243.
Published
2025-04-14
How to Cite
Mulia, S., & Widiatmoko, J. (2025). DETERMINAN KINERJA KEUANGAN PEMERINTAH DAERAH. Jurnal Ilmiah Manajemen, Ekonomi, & Akuntansi (MEA), 9(1), 2142-2161. https://doi.org/10.31955/mea.v9i1.5377
Section
Articles