MANAJEMEN LABA, CORPORATE SOCIAL RESPONSIBILITY & CREDIT RATING
Abstract
Penelitian ini hendak menguji secara empiris mengenai manajemen laba dan bagaimana tanggungjawab sosial (Corporate Social Responsibility / CSR) yang dilakukan perusahaan dapat memengaruhi credit rating. Ada komponen leverage, profitability serta size sebagai variabel kontrolnya. Desain penelitian yang digunakan untuk menguji pengaruh manajemen laba, CSR terhadap credit rating merupakan penelitian deskriptif dengan cara purposive sampling. Populasi dari penelitian ini ialah seluruh perusahaan yang listing di BEI tahun 2018-2020. Pengujian merujuk bahwa earning management tidak memiliki dampak, sementara CSR memiliki dampak terhadap credit rating. Hasil penelitian ini kiranya bisa dipertimbangkan bagi para manajer perusahaan yang akan melakukan praktek CSR dan hubungannya dengan pengelolaan laba (earning management) serta dampak pada peringkat kreditnya.
References
Attig N., El Ghoul S., Guedhami O., Suh J. 2013. Corporate Social Responsibility and Credit Ratings. Journal of Business Ethics. Volume 117 (4): 679-694.
Bebbington, K. J., L. Gonzales, & J. Moneva. 2008. Corporate Social Reporting and Reputation Risk Management. Accounting, Auditing and Accountability Journal. 21 (3): 337-362.
Brigham, Eugene, F., and Houston, J. F. (2010). Dasar-dasar Manajemen Keuangan (Essential of Financial Management). Edisi Ke Sebelas, buku 1. Terjemahan oleh Ali Akbar Yulianto. Jakarta: Salemba Empat.
Crabtree, A., Maher, J.J., dan Wan, H. (2014). New Debt Issues and Earnings Management. Advances in Accounting, 30(1), 116-127.
Dechow et al. Causes And Consequances Of Earning Manipulation: Analysis of Firm Subject to Enforcement Actions by The SEC. 1996. Contemporary Accounting Research.
Deegan, C. 2002. Introduction: The Legitimizing Effect of Social and Environmental Disclosures – A Theoretical Foundation. Accounting, Auditing, and Accountability Journal 15 (3): 282–311.
Fardhani, A. D., and Y. A. Nainggolan. 2015. Examining the Relationship between Corporate Social Responsibility and Credit Rating of Firms in Indonesia. Proceeding Kuala Lumpur International Business and Social Science Research Conference.
Jensen, M. C., & Meckling, W. H. (1976). Theory of the Firm: Managerial Behavior, Agency Cost and Ownership Structure. Journal of Financial Economics, Vol. 3 No. 4, Hal. 305-360.
Kim, K., Nofsinger, J., Mohr, D., 2010. Corporate Governance. Pearson Education, Inc., New Jersey.
Kim, Y.S., Kim, Y., dan Song, K.R. (2012). Credit Rating Changes and Earnings Management. http://www.apjfs.org/conference/2012/cafmFile/6-3.pdf
Muttakin, M.B. and Khan, A. (2014), Determinants of the corporate social disclosure, Advances in Accounting, Vol. 30 No. 3, pp. 68-175.
Sari, S. R., dan S. Suharni. 2015. Nilai Tambah Corporate Social Responsibility Terhadap Peringkat Surat Utang Perusahaan. Forum Akademika 18 (1): 57-70.
Sejati, G. P. 2010. Analisis Faktor Akuntansi dan Non Akuntansi dalam Memprediksi Peringkat Obligasi Perusahaan Manufaktur. Bisnis & Birokrasi Jurnal Ilmu Administrasi dan Organisasi 17 (1): 70-78.
Wajnsztajn, P., dan Heintz, C. 2016. Earnings Management and the Cost of Publicly Issued Debt. Degree Project in Corporate and Financial Management. http://lup.lub.lu.se/luur/download?func=downloadFile&recordOId=8886212&fileOId=8886218
Zulkarnaen, W., Fitriani, I., & Yuningsih, N. (2020). Pengembangan Supply Chain Management Dalam Pengelolaan Distribusi Logistik Pemilu Yang Lebih Tepat Jenis, Tepat Jumlah Dan Tepat Waktu Berbasis Human Resources Competency Development Di KPU Jawa Barat. Jurnal Ilmiah MEA (Manajemen, Ekonomi, & Akuntansi), 4(2), 222-243. https://doi.org/10.31955/mea.vol4.iss2.pp222-243.
Copyright (c) 2025 Jurnal Ilmiah Manajemen, Ekonomi, & Akuntansi (MEA)
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.