ANALISIS KEPEMIMPINAN DALAM MENUNJANG KINERJA MELALUI PERILAKU INOVATIF PADA DINAS KOPERASI USAHA KECIL DAN MENENGAH DAN PERDAGANGAN KOTA SURABAYA

  • Muhammad Antok Universitas Negeri Surabaya, Surabaya
  • Dewie Tri Wijayanti W Universitas Negeri Surabaya, Surabaya
  • Anang Kistyanto Universitas Negeri Surabaya, Surabaya

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisa pengaruh Kepemimpinan dan perilaku inovatif terhadap kinerja Dinas Koperasi Usaha Kecil Dan Menengah Dan Perdagangan Kota Surabaya serta untuk menganalisa pengaruh kepemimpinan terhadap kinerja melalui perilaku inovatif pegawai Dinas Koperasi Usaha Kecil Dan Menengah Dan Perdagangan Kota Surabaya. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh pegawai negeri sipil pada Dinas Koperasi Usaha Kecil Dan Menengah Dan Perdagangan Kota Surabaya yang berjumlah 112 orang, Teknik penarikan sampel menggunakan sampel jenuh yang berarti jumlah sampel adalah 112 pegawai negeri sipil pada Dinas Koperasi Usaha Kecil Dan Menengah Dan Perdagangan Kota Surabaya. Data yang digunakan dalam penelitian ini dianalisis dengan menggunakan pendekatan Partial Least Square (PLS) dengan bantuan alat analisis smart PLS 3.0. Berdasarkan hasil pengujian dengan menggunakan analisis PLS, maka dapat diambil kesimpulan sebagai berikut:Kepemimpinan berpengaruh secara signifikan terhadap Kinerja Pegawai Dinas Koperasi Usaha Kecil Dan Menengah Dan Perdagangan Kota Surabaya. Perilaku Inovatif Pegawai berpengaruh secara signifikan terhadap Kinerja Pegawai Dinas Koperasi Usaha Kecil Dan Menengah Dan Perdagangan Kota Surabaya,. Kepemimpinan berpengaruh secara signifikan terhadap Kinerja Pegawai melalui Perilaku Inovatif Pegawai Pegawai Dinas Koperasi Usaha Kecil Dan Menengah Dan Perdagangan Kota Surabaya

References

Aditama, P. B., & Widowati, N. (2017). Analisis Kinerja Organisasi Pada Kantor Kecamatan Blora. Journal of Public Policy and Management Review, 6(2), 283–295.
Afandi, A., & Bahri, S. (2020). Pengaruh Kepemimpinan Motivasi dan Disiplin Kerja Terhadap Kinerja Karyawan. Maneggio: Jurnal Ilmiah Magister Manajemen, 3(2), 235–246.
Al-Shibami, A. H., Alateibi, N., Nusari, M., Ameen, A., Khalifa, G. S. A., & Bhaumik, A. (2019). Impact of organizational culture on transformational leadership and organizational performance. International Journal of Recent Technology and Engineering, 8(2), 653–664.
Ali, F., & Wardoyo, D. T. W. (2021). Pengaruh Self Efficacy terhadap Kinerja Karyawan dengan Kepuasan Kerja sebagai Variabel Intervening (Studi PT. Ultrajaya Milk Industry, Tbk Surabaya Bagian Marketing). Jurnal Ilmu Manajemen, 9(1), 367–379.
Anggriany, E. (2023). PENGARUH KEPEMIMPINAN TRANSFORMASIONAL, SISTEM PENGENDALIAN INTERN, DAN INOVASI TERHADAP KINERJA ORGANISASI SEKTOR PUBLIK. Jurnal Ekonomi Trisakti, 3(1), 1239–1246.
Aziz, N., & Putra, S. D. (2022). Pengaruh Gaya kepemimpinan dan motivasi terhadap kinerja guru pada sd kartika 1-11 Padang. Jurnal Valuasi: Jurnal Ilmiah Ilmu Manajemen Dan Kewirausahaan, 2(2), 1276–1284.
Bagus, N. (2023). PENGARUH PERILAKU GAYA KEPEMIMPINAN TERHADAP KINERJA PEGAWAI KANTOR DESA. REFORMASI, 13(1), 15–24.
CHAU, T. H. P., LE, T. D., & TRAN, Y. T. (2021). Transformational Leadership and Organizational Performance: the Mediating Role of Results-Oriented Culture in Vietnamese Public Organizations. International Conference on Emerging Challenges: Business Transformation and Circular Economy (ICECH 2021), 164–175.
Dama, J., & Ogi, I. W. J. (2018). Pengaruh inovasi terhadap dan kreativitas terhadap kinerja karyawan pada PT Bank Mandiri (Persero) Tbk. Manado. Jurnal EMBA: Jurnal Riset Ekonomi, Manajemen, Bisnis Dan Akuntansi, 6(1).
Etikariena, A. (2020). Peran gaya kepemimpinan pada perilaku kerja inovatif karyawan pada organisasi berbasis teknologi digital. Ecopsy, 7(1), 375365.
Etikariena, A., & Muluk, H. (2014). Correlation between organizational memory and innovative work behavior. Makara Human Behavior Studies in Asia, 18(2), 77–88.
Getz, I., & Robinson, A. G. (2003). Innovate or die: is that a fact? Creativity and Innovation Management, 12(3), 130–136.
Indrajita, I. K., Sadiartha, A. A. N. G., & Mahayasa, I. G. A. (2021). Pengaruh Kreativitas dan Inovasi terhadap Kinerja Karyawan pada PT. Tohpati Grafika Utama Denpasar. WidyaAmrita: Jurnal Manajemen, Kewirausahaan Dan Pariwisata, 1(1), 1–13.
Iqbal, M. (2018). Pengaruh Servant Leadership dan Komitmen Organisasi terhadap Kinerja Pegawai Negeri Sipil pada Rektorat Universitas Andalas Padang. Universitas Andalas.
Jong, J. P. J. (2007). Individual Innovation: The connection between leadership and employees’ innovative work behavior. EIM Amsterdam, The Netherlands:
Khoiri, M., & Oktavia, N. R. (2019). Pengaruh Kepemimpinan Terhadap Kinerja Karyawan Badan Pengawas Pemilu Kota Administrasi Jakarta Selatan. Jurnal Ilmiah Mimbar Demokrasi, 19(01), 80–98.
Marjaya, I., & Pasaribu, F. (2019). Pengaruh kepemimpinan, motivasi, dan pelatihan terhadap kinerja pegawai. Maneggio: Jurnal Ilmiah Magister Manajemen, 2(1), 129–147.
Mathori, M., Ambara, E., & Kusumastuti, D. A. (2022). Pengaruh Gaya Kepemimpinan Dan Motivasi Kerja Terhadap Kinerja Dengan Kepuasan Kerja Sebagai Variabel Mediasi Di Upt Pengelolaan Kawasan Cagar Budaya Dinas Kebudayaan (Kundha Kabudayan) Kota Yogyakarta. Jurnal Riset Akuntansi Dan Bisnis Indonesia, 2(4), 1263–1285.
Mukhtar, A., & UA, A. N. A. (2020). Gaya Kepemimpinan Dan Motivasi, Pengaruhnya Terhadap Kinerja Pegawai. BALANCA: Jurnal Ekonomi Dan Bisnis Islam, 2(1), 35–43.
Mutmainnah, M., Ramli, A., & Ruma, Z. (2022). Pengaruh kepemimpinan terhadap kinerja pegawai. KINERJA: Jurnal Ekonomi Dan Manajemen, 19(4), 769–773.
Noerchoidah, N., Ariprabowo, T., & Nurdina, N. (2022). Efikasi Diri Dan Perilaku Inovatif: Peran Dukungan Organisasi. Jurnal Ilmu Manajemen, 10(4), 1026–1036.
Nuzul, A. A., Witjaksono, A. D., & Kistyanto, A. (2020). Empowering leadership and employee creativity: the mediating role of psychological empowerment. SEISENSE Journal of Management, 3(6), 14–25.
Rivaldo, Y., & Ratnasari, S. L. (2020). Pengaruh Kepemimpinan Dan Motivasi Terhadap Kepuasan Kerja Serta Dampaknya Terhadap Kinerja Karyawan. Jurnal Dimensi, 9(3), 505–515.
Sandhika, D., & Sobandi, A. (2018). Perilaku Kewargaan Organisasi (Organizational Citizenship Behavior) Sebagai Faktor Yang Mempengaruhi Kinerja Pegawai. Manajerial: Jurnal Manajemen Dan Sistem Informasi, 17(2), 174–183.
Shanker, R., Bhanugopan, R., Van der Heijden, B. I. J. M., & Farrell, M. (2017). Organizational climate for innovation and organizational performance: The mediating effect of innovative work behavior. Journal of Vocational Behavior, 100, 67–77.
Sudiyani, N. N., Sawitri, N. P. Y. R., & Fitriandari, M. (2021). Pengaruh Kepemimpinan Terhadap Kinerja: Perilaku Inovasi Sebagai Mediasi. Jurnal Manajemen Dan Bisnis Equilibrium, 7(2), 193–205.
Sutanjar, T., & Saryono, O. (2019). Pengaruh Motivasi, Kepemimpinan dan Disiplin Pegawai terhadap Kinerja Pegawai. Journal of Management Review, 3(2), 321–325.
Sutoro, M., Mawardi, S., & Sugiarti, E. (2020). Pengaruh Kepemimpinan, Kompensasi, Budaya Organisasi, dan Kepuasan Kerja terhadap Kinerja Pegawai Negeri Sipil. Scientific Journal Of Reflection: Economic, Accounting, Management and Business, 3(4), 411–420.
Thoha, M. (2017). Ilmu administrasi publik kontemporer. Kencana.
Tolu, A., Mamentu, M., & Rumawas, W. (2021). Pengaruh gaya kepemimpinan, lingkungan kerja, dan motivasi kerja terhadap kinerja pegawai. Jurnal Administrasi Bisnis (JAB), 11(1), 7–13.
Yanti, R., Fikri, K., & Nofirda, F. A. (2022). Pengaruh Gaya Kepemimpinan dan Kompetensi Terhadap Kinerja Karyawan di PT. Felousa Trimedika Indonesia (Studi Kasus Pada PT. Felousa Trimedika Indonesia). ECOUNTBIS: Economics, Accounting and Business Journal, 2(2), 377–386.
Zulkarnaen, W., Fitriani, I., & Yuningsih, N. (2020). Pengembangan Supply Chain Management Dalam Pengelolaan Distribusi Logistik Pemilu Yang Lebih Tepat Jenis, Tepat Jumlah Dan Tepat Waktu Berbasis Human Resources Competency Development Di KPU Jawa Barat. Jurnal Ilmiah MEA (Manajemen, Ekonomi, & Akuntansi), 4(2), 222-243. https://doi.org/10.31955/mea.vol4.iss2.pp222-243.
Published
2024-09-06
How to Cite
Antok, M., Wijayanti W, D., & Kistyanto, A. (2024). ANALISIS KEPEMIMPINAN DALAM MENUNJANG KINERJA MELALUI PERILAKU INOVATIF PADA DINAS KOPERASI USAHA KECIL DAN MENENGAH DAN PERDAGANGAN KOTA SURABAYA. Jurnal Ilmiah Manajemen, Ekonomi, & Akuntansi (MEA), 8(3), 327-343. https://doi.org/10.31955/mea.v8i3.4451
Section
Articles