PENGARUH ENVIROMENTAL, SOCIAL DAN GOVERNANCE DISCLOSURE TERHADAP PROFITABILITAS PERUSAHAAN SEKTOR MAKANAN DAN MINUMAN DI INDONESIA

  • Egasa Leony Universitas Sultan Ageng Tirtayasa, Serang
  • Afni Rizkiyanti Universitas Sultan Ageng Tirtayasa, Serang
  • Lia Uzliawati Universitas Sultan Ageng Tirtayasa, Serang

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menganalisis pengungkapan Environmental, Social, and Governance (ESG) dapat mempengaruhi profitabilitas perusahaan, terutama di perusahaan-perusahaan di sektor makanan dan minuman yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI). Metode penelitian menggunakan analisis regresi linear berganda. Metode pemilihan sampel secara purposive digunakan untuk menguji data dari 28 perusahaan selama periode observasi dari tahun 2020 hingga 2022. Dimana pengungkapan ESG yang memiliki 3 aspek, yaitu lingkungan, sosial dan tata kelola perusahaan diproksikan oleh indikatro dari GRI. Sedangkan profitabilitas diproksikan oleh Return on Equity (ROE). Hasil penelitian menunjukkan bahwa pengungkapan ESG secara parsial, yaitu pada sektor sosial dapat mempengaruhi positif terhadap  profitabilitas secara signifikan, sebaliknya, pengungkapan lingkungan dan tata kelola tidak dapat  mempengaruhi profitabilitas. Namun, pengungkapan ESG secara simultan mampu berpengaruh positif terhadap tingkat profitabilitas secara signifikan. Maka dari itu, dengan adanya pengungkapan ESG diharapkan mampu memberikan informasi kepada publik tentang keberlangsungan bisnis.

References

Aydogmus, Mahmut et al (2022). Impact of ESG Performance on Firm Value and Profitability. Borsa Istambul Review: vol 22. Pg 119-127.
Egorova, Alexandra et al. (2022). The Impact of ESG factors on the Performanceog Information Technology Companies. Science Direct Procedia Computer Science. Vol 199 pg 339-345.
Fadilah, Fani, Lia Uzliawati & Windu Mulyasari (2022). The Effect of Firm Size and Firm Age on Sustainbility Reporting and The Impact on Earning Management. Jurnal Riset Akuntansi Terpadu: Vol 15 No. 1 Hal 84-99.
Ghazali, Andi & Zulmaita. (2020). Pengaruh Pengungkapan Enviromental, Social, and Governance (ESG) Terhadap Profitabilitas Perusahaan (Studi Pada Perusahaan Sektor Infrastruktur yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia). Prosiding SNAM PNJ.
Gregory, Richard Paul. (2022). ESG Scores and The Response of the S&P 1500 to Monetary and Fiscal Policy During the Covid-19 Pandemic. International Review of Economic and Finance: vol 78 pg 446 – 456.
Indi, Listia A & Lia Uzliawati. (2023). Managerial Ownership, Intellectual Capital, Profitability and Firm Value: Evidence in Indonesian Banking Sector. Asian Journal of Social Science and Management Technology: vol 5 issue 1.
Kalbuana, Nawang, et al., (2022). The Effect of Profitability, Board Size, Woman on Boards and Political Connection on Financial Distress Conditions. Cogent Business & Management: vol 9.
Mehmood, Asad et al. (2023). Investigating how board gender diversity affects environmental, social and governance performance: Evidence from the utilities sector. Utilities Policy: vol 83.
Mio, Chiara et al. (2023). Materiality Investor Perspektif on Utilities ESG Performance. An Empirical Analysis of ESG Factors and Cost of Equity. Utilities Policy: vol 82.
Ningwati, Gustin, Ratna Septiyani & Neny Desriani. (2022). Pengaruh Environment, Social and Governance Disclosure Terhadap Kinerja Perusahaan (The Effect of Enviromental, Social and Governance Disclosure on Corporate Performance). Goodwood Akuntansi dan Auditing Reviu (GAAR): Vol.1 No.1 Hal 67-78.
Nofianti, Nana, Lia Uzliawati & Sarka. (2015). Pengaruh Corporate Governance terhadap Enviromental Performance Sebagai Variable Moderating. Trikonomika: vol.14 no.1 hal 38-46.
Nugroho, Naufal Adi & Hersugondo Hersugondo. (2022). Analisis Pengaruh Enviromental, Social, Governance (ESG) Disclosure Terhadap Kinerja Keuangan Perusahaan. Jurnal Ilmiah Ekonomi dan Bisnis: Vol 15. No 2. Pp 223-243.
Nurhalizah, P. Ayu, Lia Uzliawati & Roza Mulyadi. (2023). Corporate Governance, Leverage dan Integritas Laporan Keuangan Pada Perusahaan Badan Usaha Milik Negara. Jurnal Akuntansi: vol 15 No 1 hal 78-90.
Pangentas, Valiant Darma & Andrian Budi Prasetyo. (2023). Pengaruh Pengungkapan Enviromental, Social, Governanve (ESG) Terhadap Profitabilitas Perusahaan (Studi Empiris Pada Perusahaan yang Terdaftar Pada Index Kompas 100 Tahun 2019-2021). Diponegoro Journal of Accounting: Vol 12 No 4 hal 1-15.
Sandberg, Helene et al (2022). Enviromental, social, and governance ratings and financial performance: evidence from the European food industry. Business strategy and the environment journal: pg 2471-2489.
Setiani, Eko Putri. (2023). The Impact of ESG Scores on Corporate Financial Performance: Moderating Role of Gender Diversity. Jurnal Nominal Barometer Riset Akuntansi dan Manajemen: Vol 12. No 1 pp 128-139.
Syahrullah, Saddek, Harjum Muharam. (2017). Analisis Pengaruh Kinerja Enviromental, Social, dan Governance (ESG) Terhadap Abnormal Return (Studi pada Perusahaan Indonesia dan Malaysia yang Mengungkapkan ESG Score dan Terdaftar pada Bursa Efek Indonesia dan Malaysia Pada Tahun 2010-2015. Diponegoro Journal of Management: Vol.6. No 2. Hal 1-14.
Umar, Zaghum et al. (2021). Impact of the Covid-19 included panic on the Enviromental, Social and Governance leader equity volatility: A time frequency analysis. Reseacrh in International Business and Finance: Vol 58.
Zumente, Ilze & Julija Bistrova. (2021). ESG Importance for Longterm Shareholder Value Creation: Literature vs Practice. Journal of Open Innovation: Vol 7. No 127. Pg 1-13.
Zulkarnaen, W., Fitriani, I., & Yuningsih, N. (2020). Pengembangan Supply Chain Management Dalam Pengelolaan Distribusi Logistik Pemilu Yang Lebih Tepat Jenis, Tepat Jumlah Dan Tepat Waktu Berbasis Human Resources Competency Development Di KPU Jawa Barat. Jurnal Ilmiah MEA (Manajemen, Ekonomi, & Akuntansi), 4(2), 222-243. https://doi.org/10.31955/mea.vol4.iss2.pp222-243.
N.Nofianti, L. Uzliawati, and S. S, “Pengaruh Corporate Governance terhadap Environmental Disclosure dengan Environmental Performance sebagai Variabel Moderating,” TRIKONOMIKA, vol. 14, no. 1, 2015, doi: 10.23969/trikonomika.v14i1.590.
O.R. Gray, D. Walters, J. Bebbington, and I. Thompson, “The greening of enterprise: An exploration of the (NON) role of environmental accounting and environmental accountants in organizational change,” Critical Perspectives on Accounting, vol. 6, no. 3, 1995, doi: 10.1006/cpac.1995.1021.
P.G. O’Donovan, “Environmental disclosures in the annual report: Extending the applicability and predictive power of legitimacy theory,” Accounting, Auditing & Accountability Journal, vol. 15, no. 3. 2002. doi: 10.1108/09513570210435870.
Q.A. Supriadi, A. I. Hasanudin, and L. Uzliawati, “Pengaruh Corporate Governance , Financing To Deposit Ratio Dan Non-Performing Financing Terhadap Kinerja Keuangan Perbankan Syariah Dengan Capital Adequacy Ratio Sebagai Variabel Intervening,” Jurnal Riset Akuntansi Tirtayasa, vol. 06, no. 02, 2021.
R.A. Supriadi, A. I. Hasanudin, and L. Uzliawati, “Pengaruh Corporate Governance , Financing To Deposit Ratio Dan Non-Performing Financing Terhadap Kinerja Keuangan Perbankan Syariah Dengan Capital Adequacy Ratio Sebagai Variabel Intervening,” Jurnal Riset Akuntansi Tirtayasa, vol. 06, no. 02, pp. 93–105, 2021.
S.L. A. Indy and L. Uzliawati, “Managerial Ownership , Intellectual Capital , Profitability and Firm Value : Evidence in Indonesian Banking Sector,” Asian Journal of Social Science and Management Technology, vol. 5, no. 1, 2023.
T.F. Fadilah, L. Uzliawati, and W. Mulyasari, “The Effect of Firm Size and Firm Age on Sustainability Reporting and The Impact on Earnings Management,” Jurnal Riset Akuntansi Terpadu, vol. 15, no. 1, 2022, doi: 10.35448/jrat.v15i1.14510.
P.A. Nurhalizah, L. Uzliawati, and R. Mulyadi, “Corporate Governance, Leverage, dan Integritas Laporan Keuangan pada Perusahaan Badan Usaha Milik Negara,” Jurnal Akuntansi, vol. 15, no. 1, pp. 78–90, May 2023, doi: 10.28932/jam.v15i1.6296.
Published
2024-01-12
How to Cite
Leony, E., Rizkiyanti, A., & Uzliawati, L. (2024). PENGARUH ENVIROMENTAL, SOCIAL DAN GOVERNANCE DISCLOSURE TERHADAP PROFITABILITAS PERUSAHAAN SEKTOR MAKANAN DAN MINUMAN DI INDONESIA. Jurnal Ilmiah Manajemen, Ekonomi, & Akuntansi (MEA), 8(1), 196-209. https://doi.org/10.31955/mea.v8i1.3655