MENINGKATKAN FUNGSI DAN PERAN SUMBER DAYA GURU : PENDIDIKAN AGAMA ISLAM BERBASIS AKHLAKUL KARIMAH
STUDI PADA SMK MUHAMMADIYAH 3 GEDEBAGE BANDUNG
Abstract
Fokus penelitian dalam penulisan penelitian ini adalah (1) Bagaimana metode pembinaan akhlakul karimah para siswa melalaui kegiatan keagamaan di SMK Muhammadiyah 3 Gedebage Bandung? (2) Bagaimana evaluasi pembinaan akhlakul karimah para siswa melalui kegiatan keagamaan di SMK Muhammadiyah 3 Gedebage Bandung? (3) Apa faktor pendukung dan penghambat pelaksanaan pembinaan akhlakul karimah para siswa melalui kegiatan keagamaan? Adapun tujuan dari penelitian ini adalah 1. Untuk mengetahui metode pelaksanaan pembinaan akhlakul karimah para siswa melalui kegiatan keagamaan, 2. Mengetahui evaluasi pelaksanaan pembinaan akhlakul karimah para siswa melalui kegiatan keagamaan, 3. Mengetahui faktor pendukung dan penghambat pelaksanaan pembinaan akhlakul karimah para siswa melalui kegiatan keagamaan.
References
Nata,Abuddin, 2007. Metodologi Studi Islam : Raja Grafindo Persada
M.Djamal, 2015. Paradigma Penelitian Kualitatif edisi revisi : Pustaka Pelajar
Arikunto,Suharsimi, 2004. Suatu Pendekatan Praktek : Rineka Cipta
Heri Jauhari Muchtar. 2005, Fikih Pendidikan, Bandung : PT Remaja Rosdakarya.
Hamdani Islam. 2007, Filsafat Pendidikan Islam, Bandung : Pustaka Pelajar.
Tanti Yuniar. Kamus Umum Bahasa Indonesia. Jakarta: Agung Media Mulia
Undang-Undang System Pendidikan Nasional, 2011 Yogyakarta: Pustaka Pelajar
Yunahar Ilyas. 2001. Kuliah Akhlak.Yogyakarta: Pustaka Pelajar.
Zakiyah Daradjat. 2008, Ilmu Pendidikan Islam, Jakarta : Bumi Aksara.
Imam S Ahmad. 2005. Tuntunan Akhlakul Karimah. Ciputat :LeKDIS
Jamal Ma’mur Asmani. 2011. Buku Panduan Internalisasi Pendidikan Karakter di Sekolah Yogyakarta: Diva Press
Moleong Lexy. 2007. Metodologi Penelitian Kualitatif. Bangung : Remaja Rosda karya
Abdullah, D. d. (1999). Kapaitan Selekta Pendidikan Islam. Bandung: CV Pustaka Setia.
Barizi, A. (2005). Holistika Pemikiran Pendidikan. Jakarta: PT. Raja Grafindo Persada.
Hamsyah, A. (1968). Pembaharuan Pendidikan dan Pengajaran Islam. Malang: UP Kenmutia.
Islam, Ensiklopedi. (2003). Dewan Redaksi Ensiklopedi Islam, Cet.XI. Jakarta: PT Ichtiar Baru Van Hoeve.
J.Moleong, L. (1995). Metodologi Penelitian Kualitatif. Bandung: Rosda Karya.
Komaruddin, S. d. (2009). Landasan Pendidikan; Konsep dan Aplikasinya. Jakarta: PT Raja grafindo Persada.
Masud, A. (2001). Paradigma Pendidikan Islam. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.
Mulkan, A. M. (1993). Paradigma Intelektual Muslim. Yogyakarta: Sipress.
Zulkarnaen, W. (2021). Manajemen Sumber Daya Manusia. Bandung: Gunung Djati Publishing.
Copyright (c) 2023 Jurnal Ilmiah MEA (Manajemen, Ekonomi, & Akuntansi)
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.