PENGARUH FINANCIAL KNOWLEDGE, FINANCIAL ATTITUDE DAN PARENTAL INCOME TERHADAP FINANCIAL MANAGEMENT BEHAVIOR MAHASISWA DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA

  • Savin Riznika Bunga Nusa Universitas Telkom, Bandung
  • Andrieta Shintia Dewi Telkom University, Bandung

Abstract

Generasi muda yang masih kurang memiliki perencanaan, pengaturan dan pengelolaan keuangan yang baik, membuat manajemen keuangan generasi muda menjadi tidak tertata. Masih banyak yang melakukan kegiatan konsumtif dan impulsif. Hal tersebut membuat keuangan geenrasi muda menjadi buruk yang dapat mengakibatkan pengelolaan keuangan dan yang tidak baik. Penelitiam memiliki tujuan untuk mengetahui pengaruh pengetahuan keuangan, sikap keuangan dan pendapatan orang tua terhadap perilaku manajemen keuangan secara parsial maupun simultan pada mahasiswa Provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta. Objek penlitian yaitu mahasiswa Provinsi D.I Yogyakarta. Jumlah sampel yaitu 400 responden didapatkan dari metode purposive sampling. Penelitian menggunakan regresi linier berganda. Hasil menunjukkan bahwa secara simultan terdapat pengaruh antara pengetahuan keuangan, sikap keuangan dan pendapatan orang tua terhadap perilaku manajemen keuangan. Secara parsial, hanya pengetahuan keuangan dan sikap keuangan yang berpengaruh secara signifikan terhadap perilaku manajemen keuangan.

References

’Ulumudiniati, M., & Asandimitra, N. (2022). Pengaruh Financial Literacy, Financial Self-Efficacy, Locus of Control, Parental Income, Love of Money terhadap Financial Management Behavior: Lifestyle sebagai Mediasi. Jurnal Ilmu Manajemen, 10(1), 51–67. https://doi.org/10.26740/jim.v10n1.p51-67
Afriani, R. I., & Kartika, R. (2021). Pengaruh Financial Knowledge Dan Locus Control Terhadap Financial Management Behavior Mahasiswa Tingkat Akhir Jurusan Akuntansi Universitas Bina Bangsa. SAINS, XIII.
Asaff, R., Suryati, & Rahmayani, R. (2019). Pengaruh Financial Attitude Dan Financial Knowledge Terhadap Financial Management Behavior (Studi Kasus pada Mahasiswa Fakultas Ekonomi Konsentrasi Keuangan Universitas Andi Djemma Palopo). Jemma Jurnal of Economic, Management and Accounting, 2(4), 45–52.
Budiono, E. (2020). Analisis Financial Knowledge, Financial Attitude, Income, Locus of Control, Financial Management Behavior Masyarakat Kota Kediri. Jurnal Ilmu Manajemen (JIM), 8(1), 284–295.
Dukcapil.kemendagri.go. (2021). Distribusi Penduduk Indonesia Per Juni 2021: Jabar Terbanyak, Kaltara Paling Sedikit. [Online]. https://dukcapil.kemendagri.go.id/berita/baca/809/distribusi-penduduk-indonesia-per-juni-2021-jabar-terbanyak-kaltara-paling-sedikit [25 November 2021]
Finder.com. (2021). Ternyata, Ini Lho Skor Kesehatan Keuangan Indonesia di 2020. [Online]. https://www.finder.com/id/ternyata-ini-lho-skor-kesehatan-keuangan-indonesia-di-2020 [22 Desember 2021]
Fitriani, A., & Widodo, A. (2020). Pengaruh Financial Knowledge Terhadap Financial Behavior Dengan Financial Attitude Sebagai Variabel Intervening Pada Generasi Z. Jurnal Ilmiah MEA (Manajemen, Ekonomi, & Akuntansi), 4(2), 310-319. http://journal.stiemb.ac.id/index.php/mea/article/view/333
Herdjiono, I., & Damanik, L. A. (2016). Pengaruh Financial Attitude, Financial Knowledge, Parental Income Terhadap Financial Managemnet Behavior. Jurnal Manajemen Teori Dan Terapan, 3, 226–241.
Humaira, I., & Sagoro, H. M. (2018). The Influence of Financial Knowledge, Financial Attitude, and Personality towards Financial Management Behavior on Small Medium Enterprises at Batik Craft of Bantul Regency. Jurnal Nominal, 7(1), 96–110.
Khairani, F., & Alfarisi, M. F. (2019). Analisis Pengaruh Financial Attitude, Financial Knowledge, Pendidikan Orang Tua dan Parental Income Terhadap Financial Management Behavior Pada Mahasiswa S1 Universitas Andalas Padang. Jurnal Ilmiah Mahasiswa Ekonomi Manajemen, 4(1), 360–371.
Kompaspedia.kompas.com. (2021). Kota Yogyakarta: Kota Pelajar, Wisata, dan Budaya. [Online]. https://kompaspedia.kompas.id/baca/profil/daerah/kota-yogyakarta-kota-pelajar-wisata-dan-budaya [19 Oktober 2021]
Mien, N. T. N., & Thao, T. P. (2015). Factors Affecting Personal Financial Management Behaviors : Evidence from Vietnam. Proceedings of the Second Asia-Pacific Conference on Global Business, Economics, Finance and Social Sciences.
Ojk.go.id. (2021). Strategi Nasional Literasi Keuangan Indonesia (SNLKI) 2021 - 2025. [Online]. https://www.ojk.go.id/id/berita-dan-kegiatan/publikasi/Pages/Strategi-Nasional-Literasi-Keuangan-Indonesia-2021-2025.aspx [23 April 2022]
Pddikti.kemdikbud.go.id. (2020). Statistik Pendidikan Tinggi 2020. [Online]. https://pddikti.kemdikbud.go.id/ [23 April 2022]
Rizkiawati, N. L., & Asandimitra, N. (2018). Pengaruh Demografi, Financial Knowledge, Financial Attitude, Locus of Control Dan Financial Self-Efficacy Terhadap Financial Management Behavior Masyarakat Surabaya. Jurnal Ilmu Manajemen (JIM), 6(3).
Sirclo.com. (2019). Apa yang Menyebabkan Perilaku Konsumtif di Indonesia? [Online]. https://www.sirclo.com/blog/apa-yang-menyebabkan-perilaku-konsumtif-di-indonesia/ [20 Juni 2022]
Sugiyono, P. D. (2019). Metode Penelitian Kuantitatif. Bandung: Alfabeta.
Susan, M., & Djajadikerta, H. (2017). Understanding Financial Knowledge, Financial Attitude, and Financial Behavior of College Students in Indonesia. Advanced Science Letters, 23(9), 8762–8765. https://doi.org/10.1166/asl.2017.9966
Wibowo, A. S., & Dewi, A. S. (2021). Pengaruh Financial Attitude, Financial Knowledge, Dan Parental Income Terhadap Financial Management Behavior (Objek studi : Mahasiswa di Provinsi Jawa Barat). E-Proceeding of Management, 8(2), 913–920.
Published
2022-10-23
How to Cite
Nusa, S., & Dewi, A. S. (2022). PENGARUH FINANCIAL KNOWLEDGE, FINANCIAL ATTITUDE DAN PARENTAL INCOME TERHADAP FINANCIAL MANAGEMENT BEHAVIOR MAHASISWA DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA. Jurnal Ilmiah Manajemen, Ekonomi, & Akuntansi (MEA), 6(3), 905-914. https://doi.org/10.31955/mea.v6i3.2438