PENGARUH TRANSFORMASI E-BOOK DAN PEMASARAN DIGITAL TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN BUKU-BUKU PERGURUAN TINGGI

  • Gigih Prayogi Universitas Bina Darma
  • Muji Gunarto Universitas Bina Darma

Abstract

Kualitas dan kemampuan untuk menyediakan fasilitas tambahan yang tidak tersedia pada buku teks kertas ke elektronik book sangat penting untuk kemajuan masa depan jika ingin tetap bersaing, seperti kebutuhan pedoman untuk membantu perancang bahan pembelajaran elektronik book menghasilkan alat yang lebih efektif. Untuk alasan ini evaluasi ke bentuk pemasaran digital adalah langkah yang sangat baik dalam proses keputusan pembelian sebuah produk misalkan dalam pembelian bahan pembelajaran berbentuk elektronik book agar pendidikan semakin lebih maju. Kriteria dan ukuran untuk evaluasi perlu diperkenalkan bersama dengan metode yang sesuai untuk mempelajari bagaimana sangat pentingnya elektronik book ini terutama pada sektor pendidikan di perguruan tinggi. Responden pada penelitian ini meliputi 6 Perguruan Tinggi dikota Palembang. Data dikumpulkan menggunakan instrument berupa kuisioner dan dianalisis menggunakan  analisis SEM-PLS dengan Software WarpPls 7.0. Pengujian ini dilakukan secara simultan menggunakan pegujian Outer Model dan pengujian Inner Model. Hasil penelitian menunjukkan Transformasi Ebook berpengaruh signifikan terhadap Pemasaran Digital dan Keputusan Pembelian buku-buku perguruan tinggi.

References

Amstrong, K. &. (2016). Manajemen Pemasaran, Prinsip-Prinsip Pemasaran.
Andriyani, Y., & Zulkarnaen, W. (2017). Pengaruh Kualitas Produk Terhadap Keputusan Pembelian Mobil Toyota Yaris Di Wijaya Toyota Dago Bandung. Jurnal Ilmiah MEA (Manajemen, Ekonomi, & Akuntansi), 1(2), 80-103. https://doi.org/10.31955/mea.vol1.iss2.pp80-103.
Astuti, W. D., & Kaligis, R. A. W. (2016). Pengaruh Promosi Buku Penerbit Mediakita di Instagram terhadap Proses Keputusan Pembelian Generasi Z. Jurnal Imu Komunikasi, 19–34.
Budi Haryono D O dkk. (2003). How to develop indonesia archipelago through tourism.
Central Connecticut State University. (2016). Pengguna Internet Indonesia Nomor Enam Dunia. https://kominfo.go.id/content/detail/4286/pengguna-internet-indonesia-nomor-enam-dunia/0/sorotan_media
Cut Sarah. (2018). Pemanfaatan E-Book Sebagai Sumber Belajar Mahasiswa Stkip Bina Bangsa Getsempena Banda Aceh. Jurnal Kajian Perpustakaan Dan Informasi, 10(1), 1–9.
Darmanto & Sri Wardaya. (2016). Manajemen Pemasaran Untuk Mahasiswa, Usaha Mikro, Kecil dan Menengah. Jurnal Manajemen Bisnis, 237.
Díaz, P., Aedo, I., & Panetsos, F. (2001). Modeling the dynamic behavior of hypermedia applications (IEEE Transactions on Software Engineering. 27(8), 766–767. https://doi.org/10.1109/TSE.2001.940729
Ghozali & Latan. (2012). Structural Equation Modeling Metode Alternatif dengan Partial Least Square.
Gunarto, M. (2018). Analisis Statistika dengan Model Persamaan Struktural (SEM): Teoritis &Praktis.
Hendrawan, A., Sucahyowati, H., Cahyandi, K., Indriyani, & Rayendra, A. (2019). Pengaruh Marketing Digital Terhadap Kinerja Penjualan Produk UMKM Asti Gauri di Kecamatan Bantasari Cilacap. 4(1), 53–60.
Illa Restiyowati dan I Gusti Made Sanjaya. (2012). Pengembangan e-book interaktif pada materi kimia semester genap kelas xi sma (ebook the matter of interactive even semester chemical class xi high school). Unesa Journal of Chemical Education, 1(1), 130–135.
Lasa H. S. (2017). Kamus kepustakawanan Indonesia. 712.
Lucyantoro, B., & Rachmansyah, M. (2018). Penerapan Strategi Digital Marketing, Teori Antrian Terhadap Tingkat Kepuasan Pelanggan (Studi Kasus di MyBCA Ciputra World Surabaya). Jurnal Ekonomika ’45, 5(1).
M.S Solimun. (2017). Structural Equation Modelling (SEM) Lisrel dan Amos.
Mahdayeni. (2019). Isu-isu global: E-Learning, E-Book, E-Journal dan sistem informasi pendidikan. 311–326.
Mahfud sholihin & Dwi Ratmono. (2020). Analisis SEM-PLS dengan WarpPLS 7.0 untuk Hubungan Nonlinier dalam Penelitian Sosial dan Bisnis.
Meidiansyah, M. Y., Rachma, N., & Rahman, F. (2020). Pengaruh kualitas produk, harga, promosi dan kualitas layanan terhadap keputusan pembelian produk metro media lombok (Studi Kasus Pada Pelanggan Metro Media Lombok di Lombok). E-Junal Riset Manajemen PRODU MANAJEMEN Fakultas Ekonomi Dan Bisnis Unisma, 09, 1–15.
Ned Kock. (2021). WarpPLS User Manual : Version 7.0. 1–121.
Ohene-Djan, J., & Fernandas, A. A. A. (2003). Personalising electronic books. Journal of Digital Information, 3(4).
Pangestika, W. (2018). Digital Marketing: Pengertian dan Strategi Penerapan Bisnis.
Permatasari, E. N. (2017). Pengaruh Kualitas Pelayanan, Persepsi Harga dan Lokasi Terhadap Keputusan Pembelian pada Pelanggan Minimarket ( Studi Kasus pada Pelanggan Minimarket Alfamart Tayu Wetan , Tayu , Pati , Jawa Tengah ). Jurnal Aplikasi Manajemen, 15, 371–379.
Purwana, D., Rahmi, R., & Aditya, S. (2017). Pemanfaatan Digital Marketing Bagi Usaha Mikro, Kecil, Dan Menengah (UMKM) Di Kelurahan Malaka Sari, Duren Sawit. Jurnal Pemberdayaan Masyarakat Madani (JPMM), 1(1), 1–17. https://doi.org/10.21009/jpmm.001.1.01
Puspita, I. (2018). Indonesia: Studi Kasus Pembaca E-Book Melalui Aplikasi iPusnas. Jurnal Kajian Perpustakaan Dan Informasi BIBLIOTIKA : Jurnal Kajian Perpustakaan Dan Informasi, 2.
Putra, M. I. (2014). Pengaruh brand ambassador terhadap brand image serta dampaknya terhadap keputusan pembelian (Survey pada pengguna LINE di Asia). Jurnal Administrasi Bisnis S1 Universitas Brawijaya, 12(1), 83211.
Putri, S. D., & Fithrah, D. S. (2018). Pengaruh Online Marketing Campaign #Samyangchallenge Terhadap Consumer Behavior Digital Natives Pengguna Youtube Indonesia. PRofesi Humas : Jurnal Ilmiah Ilmu Hubungan Masyarakat, 1(2), 132. https://doi.org/10.24198/prh.v1i2.11460
Samosir, L. S., Putri, Y. R., & Nurfebrianing, S. (2016). Pengaruh Penggunaan Brand Ambassador Dewi Sandra Terhadap Putusan Pembelian Kosmetik Wardah Di Kota Bandung. Jurnal Sosioteknologi, 15(2), 233–240. https://doi.org/10.5614/sostek.itbj.2016.15.02.6
Shiratuddin, N., Landoni, M., Gibb, F., & Hassan, S. (2003). E-book technology and its potential applications in distance education. Journal of Digital Information, 3(4).
Sugiyono. (2014). Metode penelitian bisnis (pendekatan kuantitatif, kualitatif dan R&D).
Syahidah, R. A. (2021). Pengaruh Viral Marketing dan Digital Marketing terhadap Kepercayaan Konsumen dan Keputusan Pembelian Pada Produk Skincare Lokal di Masa Pandemi Covid 19. Humanis, 1(2), 827–837.
Syifa Audria Syahbana. (2019). Penerapan digital marketing pada pelayanan pelanggan di eblie stock indonesia. April, 33–35.
Tresnawati, Y., & Prasetyo, K. (2018). Pemetaan Konten Promosi Digital Bisnis Kuliner kika’s Catering di Media Sosial. PRofesi Humas : Jurnal Ilmiah Ilmu Hubungan Masyarakat, 3(1), 102.
Wijayanti, A. (2008). Strategi meningkatkan loyalitas melalui kepuasan pelanggan (Studi Kasus: Produk Kartu Seluler PraBayar Mentari Indosat Wilayah Semarang). Jurnal Administrasi Bisnis S1 Universitas Brawijaya.
Yadav, M., Joshi, Y., & Rahman, Z. (2015). Mobile Social Media: The New Hybrid Element of Digital Marketing Communications. 189, 335–343.
Published
2022-09-30
How to Cite
Prayogi, G., & Gunarto, M. (2022). PENGARUH TRANSFORMASI E-BOOK DAN PEMASARAN DIGITAL TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN BUKU-BUKU PERGURUAN TINGGI. Jurnal Ilmiah Manajemen, Ekonomi, & Akuntansi (MEA), 6(3), 283-293. https://doi.org/10.31955/mea.v6i3.2362