PENGARUH PENDAPATAN ASLI DAERAH DAN DANA PERIMBANGAN TERHADAP BELANJA MODAL PADA PEMERINTAH KABUPATEN/KOTA SE-JAWA

  • Prima Rohardian Sari Universitas Stikubank, Semarang
  • Jaeni Jaeni Universitas Stikubank, Semarang

Abstract

Penelitian ini melihat fenomena yang sedang terjadi di Indonesia yaitu pandemi Covid-19, hal tersebut menimbulkan adanya refocusing anggaran sehingga terdapat perubahan pada APBD. Tujuannya buat menguraikan dampak dari pandemi Covid-19 terhadap pemerintahan kabupaten atau kota Se-Jawa. Pada sampel observasi berikut ini terdapat 76 kabupaten dan 24 kota Se-Jawa dengan periode 2 tahun pengamatan, sehingga jumlah keseluruhan sampel yang diteliti sebanyak 200. Data-data pada observasi ini merupakan data sekunder, diperoleh dari  LRA Daerah. Penulis melakukan pengujiannya dengan metode statistik non-parametrik serta memanfaatkan konsep “Uji Beda”. Hasil penelitiannya mengemukakan kalau PAD tidak terdapat pengaruh terhadap BM, karena pemerintah setiap daerah dapat mengelola PAD meskipun kurang maksimal sehingga cenderung memiliki BM yang rendah. Sedangkan hasil penelitian untuk DAU, DAK dan DBH terdapat pengaruh terhadap BM. Hal itu di karenakan pemerintah daerah menggantungkan dananya dari pemerintah pusat, meskipun pada saat kondisi pandemi Covid-19 pemerintah pusat secara proporsional masih dapat mengalokasikan Dana Perimbangan untuk pemerintah daerah dalam membiayai kebutuhan belanja modalnya.

References

Apriyanto, Andi, I Gusti Ketut, Etty Gurendrawati. 2020. “Flypaper Effect Pada Pendapatan Asli Daerah dan Dana Alokasi Umum Terhadap Belanja Daerah Pada Kabupaten/Kota di Provinsi Bali Tahun 2010-2018”. Jurnal.
Apriyanti, Marisa, Marsellisa Nindito, Etty Gurendrawati. 2020. “Pengaruh Pendapatan Asli Daerah, Dana Alokasi Umum dan Dana Alokasi Khusus Terhadap Belanja Daerah Pada Pemerintah Provinsi di Indonesia Tahun 2016-2018”. Jurnal.
Fahlevi, Heru, Susi Susanti. 2016. “Pengaruh Pendapatan Asli Daerah, Dana Alokasi Umum, Dan Dana Bagi Hasil Terhadap Belanja Modal (Studi Pada Kabupaten/Kota Di Wilayah Aceh)”. Jurnal Ilmiah Mahasiswa Ekonomi Akuntansi: JIMEKA.
Gemilang, Nanda Fitrah, Shita Tiara. 2021. “Pengaruh Pendapatan Asli Daerah dan Dana Perimbangan Terhadap Pengalokasian Belanja Modal Pada Kabupaten/Kota Provinsi Sumatera Utara”. Jurnal Pendidikan Akuntansi. Vol. 4, No. 2, 127-140.
Ghozali, Imam. 2016. Aplikasi Analisis Multivariete Dengan Program IBM SPSS 23 (Edisi 8). Semarang: Badan Penerbit Universitas Diponegoro.
Ghozali, Imam. 2018. Aplikasi Analisis Multivariete Dengan Program IBM SPSS 25. Semarang: Badan Penerbit Universitas Diponegoro.
Greenberg, J., Pyszczynski, T., Solomon, S. 1986. “The causes and consequences of a need for self-esteem: A terror management theory”. In Public self and private self (pp. 189-212). Springer, New York, NY.
Junaidi, Muhammad, Kadi Sukarna, Zainal Arifin, Soegianto. 2020. “Kebijakan Refocusing Anggaran Belanja Daerah Dalam Penanganan Pandemi Covid-19”. Halu Oleo Law Review. Vol. 4, Issue 2. Kendari, Sulawesi: Universitas Halu Oleo.
Kawedar, Warsito, Abdul Rohman, dan Sri Handayani. 2008. Akuntansi Sektor Publik. Semarang: Badan Penerbit Universitas Diponegoro.
Mahendra, A. 2020. “Analyze the Effect of General Allocation Funds, Revenue Sharing Funds and Regional Original Income to Regional District Expenditure in North Sumatera Province”. Unimed International Conference on Economics Education and Social Science. Pages 71-76.
Maheni, Metta, Maryono. 2021. “Pengaruh PAD, DAU, DAK Terhadap Pertumbuhan Ekonomi Dengan Belanja Modal Sebagai Variabel Intervening”. Proceeding SENDIU.
Maywindlan, Trilas, Darwanis, Syukriy Abdullah. 2020. “The Effect of Regional Original Income, Revenue Share Fund, and General Allocation Fund on Capital Expenditure With Special Autonomy Fund As A Moderating Variable of The Districts/Cities in Aceh Province, Indonesia”. IAR Journal of Business Management. Banda Aceh: Universitas Syiah Kuala.
Nirmala, Putu Citta, Cokorda Gede Bayu Putra. 2021. “Pengaruh Pendapatan Asli Daerah dan Dana Bagi Hasil Terhadap Belanja Daerah Pemerintah Kabupaten Gianyar”. Jurnal. Hita Akuntansi dan Keuangan. Universitas Hindu Indonesia.
Nisa, Aulia Afafun. 2017. “Analisis Pengaruh Pendapatan Asli Daerah, Dana Alokasi Umum dan Dana Bagi Hasil Pajak Terhadap Pertumbuhan Ekonomi Kabupaten/Kota di Provinsi Jawa Timur”. Jurnal Ilmu Ekonomi. Vol. 1, Jilid 2, 203-214.
Onibala, Anjelia, Tri Oldy, Ita Pingkan. 2021. “Dampak Pandemi Covid-19 Terhadap Kinerja Keuangan Daerah Kabupaten Minahasa Tenggara”. Jurnal Pembangunan Ekonomi dan Keuangan Daerah. Vol. 22, No. 2.
Periansya, Evada Dewata, Yuliana Sari, Fadillia Nouvanti. 2020. “The Effect of Locally Generated Revenue as an Intervening Variable on the Financial Performance of the Regional Government of South Sumatra Province”. Journal of Accounting, Finance and Auditing Studies. Vol. 7, No. 4, 80-98.
Taylor, S. 2019. “The Psychology of Pandemics: Preparing for the Next Global Outbreak of Infectious Disease”. England: Cambridge Scholar Publishing.
Safitri, Ira, Beby Kendida, Amlys Syahputra, Syahyunan. 2021. “The Effect Of Regional Income, General Allocation Funds, Specific Allocation Funds and Fund For The Results Of The District Capital Expenditure Allocation and North Sumatera Province City 2010-2019”. Jurnal.
Setyarini, Nadia, Sri Rustiyaningsih. 2021. “Pengaruh Pendapatan Asli Daerah, Dana Alokasi Umum, Dana Alokasi Khusus dan Dana Bagi Hasil Terhadap Alokasi Belanja Modal (Studi Empiris Pada Pemerintah Kabupaten/Kota di Pulau Jawa)”. Jurnal Riset Manajemen dan Akuntansi. Vol. 09, No. 01, 13-26.
Sugiyono. 2011. Metode Penelitian Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif dan R & D. Bandung: Alfabeth.
Sugiyono. 2017. Metode Penelitian Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif dan R & D. Bandung: Alfabeth.
Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 32 Tahun 2004 Tentang Pemerintah Daerah.
Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 33 Tahun 2004 Tentang Perimbangan Keuangan Daerah.
Uswatun, Anisa Diah. 2020. “Pengaruh Pendapatan Asli Daerah, Dana Alokasi Umum, Dana Alokasi Khusus dan Dana Bagi Hasil Terhadap Belanja Modal Pada Pemerintah Kabupaten dan Kota di Provinsi Jawa Barat Tahun 2009-2018”. Skripsi. Surakarta: Universitas Sebelas Maret.
Wulandari, Nursita, Denny Mahendra. 2020. “Pengaruh Pendapatan Asli Daerah (PAD), Dana Alokasi Umum (DAU), Dana Alokasi Khusus (DAK) dan Dana Bagi Hasil (DBH) Terhadap Belanja Modal Pada Kabupaten/Kota Karanganyar Tahun 2017-2019”. Jurnal Akuntansi Dan Keuangan. Vol. 5, No. 2, 147-158.
Zulkarnaen, W., Fitriani, I., & Yuningsih, N. (2020). Pengembangan Supply Chain Management Dalam Pengelolaan Distribusi Logistik Pemilu Yang Lebih Tepat Jenis, Tepat Jumlah Dan Tepat Waktu Berbasis Human Resources Competency Development Di KPU Jawa Barat. Jurnal Ilmiah MEA (Manajemen, Ekonomi, & Akuntansi), 4(2), 222-243. https://doi.org/10.31955/mea.vol4.iss2.pp222-243.
www.djpk.kemenkeu.go.id. Diakses pada 14 Oktober 2021. Pukul 05.00. Data Tahun 2019.
www.djpk.kemenkeu.go.id. Diakses pada 22 November 2021. Pukul 21.00. Data Tahun 2020.
Published
2022-01-25
How to Cite
Sari, P., & Jaeni, J. (2022). PENGARUH PENDAPATAN ASLI DAERAH DAN DANA PERIMBANGAN TERHADAP BELANJA MODAL PADA PEMERINTAH KABUPATEN/KOTA SE-JAWA. Jurnal Ilmiah Manajemen, Ekonomi, & Akuntansi (MEA), 6(1), 236-258. https://doi.org/10.31955/mea.v6i1.1824